Nagari Manggopoh-Polres Agam gelar gerai vaksin cegah COVID-19
Lubukbasung, (ANTARA) - Pemerintah Nagari Manggopoh, Kecamatan Lubukbasung, Kabupaten Agam, Sumatera Barat menggelar gerai vaksin di aula kantor nagari itu, Sabtu (25/9) untuk meningkatkan daya tahan tubuh dan mencegah penularan COVID-19.
Walinagari Manggopoh, Ridwan di Lubuk Basung, Sabtu, mengatakan...